Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Sistem Pengendalian Internal, Dan Peran Internal Audit Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah

Muthi'ah, Hasna (2020) Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Sistem Pengendalian Internal, Dan Peran Internal Audit Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[img]
Preview
Text (cover)
00 cover.pdf - Submitted Version

Download (396kB) | Preview
[img] Text (BAB I - III)
01 BAB I - III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (797kB)
[img] Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (432kB)
[img] Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (114kB)
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (35kB) | Preview
[img] Text (LAMPIRAN)
05 Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang pengaruh kompetensi sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi, sistem pengendalian internal, dan peran internal audit terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Populasi dalam penelitian ini adalah pelaku unit kerja bagian akuntansi atau penatausahaan keuangan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) kecamatan yang berada di Jakarta Selatan. Penentuan sampel untuk partisipan awal dalam penelitian ini menggunakan metode probability sampling yaitu menggunakan simple random sampling untuk memenuhi jumlah sampel yang diinginkan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode kuesioner dan sampel penelitian berhasil didapatkan sebanyak 40 responden. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa kompetensi sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi, dan sistem pengendalian internal berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah, sedangkan peran internal audit tidak berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Kata kunci: kualitas laporan keuangan pemerintah daerah, kompetensi sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi, sistem pengendalian internal, dan peran internal audit.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: kualitas laporan keuangan pemerintah daerah, kompetensi sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi, sistem pengendalian internal, dan peran internal audit.
Subjects: Accounting
Accounting > Public Sector Accounting
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Hasna Muthiah
Date Deposited: 27 Aug 2020 13:40
Last Modified: 27 Aug 2020 13:40
URI: http://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/3825

Actions (login required)

View Item View Item