EFEKTIVITAS MATERI PAPAN REKLAME PIZZA HUT RESTORAN VERSI L1MO PIZZA DI DKI JAKARTA DALAM MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN

Putra, M Fadila Yasri (2022) EFEKTIVITAS MATERI PAPAN REKLAME PIZZA HUT RESTORAN VERSI L1MO PIZZA DI DKI JAKARTA DALAM MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN. Tugas Akhir (S1) - thesis, Universitas Bakrie.

[thumbnail of COVER]
Preview
Text (COVER)
00.Cover.pdf - Submitted Version

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of BAB I-III] Text (BAB I-III)
01.BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (685kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02.BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (530kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03.BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (153kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04.DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (143kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05.LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (532kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan materi papan reklame Pizza Hut Restoran versi L1MO Pizza di DKI Jakarta dalam mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan metode kuantitatif. Tujuan dari penelitian ini untuk menguji apakah ada pengaruh materi papan reklame yang menjadi objek yang diteliti memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian. Menurut Belch dan Belch (2009:113), “keputusan pembelian pelanggan biasanya dilihat sebagai terdiri dari tahapan-tahapan yang telah dilalui pembeli untuk membeli suatu produk atau jasa”. Variabel yang diuji adalah variable Bagian Utama (X1) dan Bagian Tambahan (Y) terhadap Keputusan Pembelian (Y) yang dapat diketahui dengan analisis Deskriptif, meliputi variable Materi Papan Reklame L1MO Pizza dan Keputusan Pembelian. Uji reliabilitas dan validitas yang dilakukan untuk mengetahui reliabilitas dan validitas alat ukur dengan melihat koefisien alpha (alphacronbach). Dan pengujian Regresi linear berganda, uji Parsial (Uji t), Uji Simultan (Uji f) dan uji koefisien Determinasi untuk mengetahui dan menguji hubungan antara variabel Materi Papan Reklame L1MO Pizza Bagian Utama dan Bagian Tambahan dengan variabel Keputusan Pembelian dalam penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa materi papan reklame L1MO Pizza efektif dan hasil lainnya menyatakan adanya pengaruh dari materi papan reklame L1MO Pizza terhadap keputusan pembelian oleh konsumen. Hal ini terbukti dari hasil uji hipotesis yang menunjukkan adanya pengaruh signifikan dari papan reklame terhadap keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Papan Reklame, Keputusan Pembelian. Effectiveness, Billboard, Purchase Decision,
Subjects: Communication Science > Marketing Communications
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: M Fadila Yasri Putra
Date Deposited: 23 Feb 2022 04:04
Last Modified: 23 Feb 2022 04:04
URI: http://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/5722

Actions (login required)

View Item View Item