ANALISA PROMOSI PENJUALAN PT. CHILIBELI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MITRA

Ayu, Retno Puspa (2023) ANALISA PROMOSI PENJUALAN PT. CHILIBELI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MITRA. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00. cover.pdf - Submitted Version

Download (85kB) | Preview
[thumbnail of BAB I-III] Text (BAB I-III)
01.BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (805kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02. BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (271kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03.BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (188kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04.BAB Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05.Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (639kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah promosi penjualan mempengaruhi keputusan pembelian mitra Chilibeli terhadap keputusan pembelian mitra. Data yang digunakan adalah data primer dan skunder. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dari wawancara dan penyebaran kuesioner, kuesioner dibagikan kepada pengguna aplikasi Chilibeli dan data sekunder adalah catatan atau dokumentasi perusahaan, publikasi pemerintah, analisis industri oleh media. Situs Web dan seterusnya. Data sekunder dalam penelitian ini diperoleh dari referensi pada buku, internet, jurnal, dan sumber lainnya yang dijadikan pedoman pengolahan data. Metode analisis data yang digunakan dimulai dengan mengadakan uji validitas kepada responden, uji reliabiltas dan uji asumsi klasik yang meliputi uji multikoleniritas, uji heterokedastisitas dan analisis regresi linier sederhana. Adapun hasil penelitian menunjukkan bahwa Terdapat pengaruh yang signifikan promosi penjualan terhadap keputusan pembelian mitra Chilibeli. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan nilai sig = 0,000 < 0,05, dan thitung = 5,905. Promosi penjualan menyumbang sebesar 33,9% dalam menentukan keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Promosi penjualan, keputusan pembelian PT. Chilibeli, keputusan pembelian mitra,Sales promotion, purchase decision PT. Chilibeli, partner purchasing decisions
Subjects: Business > Advertising
Management > Business Plan > Business > Advertising
Marketing > Advertising
Marketing > Customer Relations Management (CRM)
Marketing
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Manajemen
Depositing User: Retno Puspa Ayu
Date Deposited: 08 Mar 2023 05:57
Last Modified: 08 Mar 2023 05:57
URI: http://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/7622

Actions (login required)

View Item View Item