Analisis Kebijakan Luar Negeri Turki terhadap Amerika Serikat pada Masa Pemerintahan Presiden Recep Tayyip Erdogan Tahun 2015-2019 (Studi Kasus Konflik di Syria)

Ciptady, Des Putri Utami (2022) Analisis Kebijakan Luar Negeri Turki terhadap Amerika Serikat pada Masa Pemerintahan Presiden Recep Tayyip Erdogan Tahun 2015-2019 (Studi Kasus Konflik di Syria). Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00 cover pdf.pdf - Submitted Version

Download (541kB) | Preview
[thumbnail of BAB I-III] Text (BAB I-III)
01 Bab I-III pdf.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (708kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02 Bab IV pdf.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03 Bab V pdf.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (185kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA pdf.pdf - Submitted Version

Download (395kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
05 Lampiran pdf.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (106kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dinamika kebijakan luar negeri Turki terhadap Amerika Serikat (AS) pada masa pemerintahan Presiden Recep Tayyip Erdogan tahun 2015-2019 dalam studi kasus konflik di Syria. Hubungan politik Turki dan Amerika mengalami penurunan yang disebabkan berbagai peristiwa politik yang terjadi antara keduanya pada tahun 2015-2019 terkait konflik di Syria. Dalam kasus ini, Turki sebagai sekutu AS tidak mendapat dukungan AS dalam upaya menjaga keamanan Turki dari pengaruh konflik di Syria. AS bahkan berkerjasama dengan milisi Kurdi di Syria dengan alasan untuk memberantas ISIS. Untuk menghadapi hal tersebut, Turki mengeluarkan kebijakan luar negeri terhadap AS dalam rangka mempertahankan keamanan. Turki mengambil keputusan operasi militer dalam merespon kerjasama AS dan Kurdi di Syria untuk meningkatkan keamanan nasional Turki yang berada dalam security dilemma (dilemma keamanan). Dalam menganalisis kasus tersebut penulis menggunakan konsep security dilemma dalam kerangka teori realis. Metode penelitian yang digunakan di sini adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data sistematic review dengan menggunakan data dari hasil studi pustaka, wawancara dan sistematic review.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Kebijakan luar negeri Turki, Amerika, Erdogan, Kurdi, Syria
Subjects: Political Science > International Studies
Political Science > International Relations
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Politik
Depositing User: Des Putri Utami Ciptady
Date Deposited: 18 Apr 2022 19:25
Last Modified: 21 Jun 2022 08:20
URI: http://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/6093

Actions (login required)

View Item View Item