Faktor-faktor keadilan prosedural mempengaruhi perilaku retalisasi di tempat kerja

Susanto, Tri (2013) Faktor-faktor keadilan prosedural mempengaruhi perilaku retalisasi di tempat kerja. Jurnal Manajemen, Vol.17 (01). ISSN 1410-3583

[thumbnail of Pdf]
Preview
Text (Pdf)
TIN-Artikel-005 Tri-05 Perilaku Retaliasi 2a.pdf - Accepted Version

Download (293kB) | Preview

Abstract

Keadilan prosedural, yang memfokuskan pada respon yang berorientasi pada keadilan aturan dan prosedur dalam perusahaan. Persepsi akan suatu keadilan prosedur dalam perusahaan sangatlah penting dalam mencapai efektivitas organisasi, karena efek dari keadilan prosedural akan berdampak pada perilaku anggota perusahaan yang pada akhirnya berpengaruh terhadap kinerja anggota perusahaan tersebut. Penilaian yang adil terhadap prosedur pembuatan keputusan merupakan sesuatu hal yang penting karena akan mempengaruhi sikap dan tindakan seseorang terhadap keputusan yang dibuat. Persepsi keadilan prosedural penting dipertimbangkan dalam menjelaskan perilaku retaliasi yang muncul di dalam organisasi. Keadilan prosedural yang tercermin dalam faktor seperti komunikasi bilateral, mengenal & memahami permasalahan individu, menyangggah keputusan serta aplikasi prosedur konsisten dalam organisasi mempersepsikan kebijakan manajerial atau organisasi tidak adil maka akan menimbulkan emosi negatif, namun tindakan yang dilakukan karyawan dalam batas-batas normal tanpa merusak atau merugikan organisasi dan terdapat beberapa tindakan berlebih seperti keluar dari organisasi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Keadilan prosedural, perilaku retaliasi, komunikasi bilateral, mengenal & memahami permaslahan individu, menyanggah keputusan, aplikasi prosedur konsisten.
Subjects: Management > Personnel Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Manajemen
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 09 Aug 2016 02:15
Last Modified: 09 Aug 2016 02:15
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/185

Actions (login required)

View Item View Item