Pengaruh Struktur Corporate Governance terhadap Tingkat Kepatuhan Pengungkapan Wajib (Survei pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)

Mardiani, Alifa (2018) Pengaruh Struktur Corporate Governance terhadap Tingkat Kepatuhan Pengungkapan Wajib (Survei pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016). Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of pdf]
Preview
Text (pdf)
00. Cover.pdf - Submitted Version

Download (904kB) | Preview
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
01. BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (644kB)
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
02. BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (476kB)
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
03. BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (131kB)
[thumbnail of pdf]
Preview
Text (pdf)
04. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
05. LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (779kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang pengaruh struktur corporate governance terhadap tingkat kepatuhan pengungkapan wajib perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan lima variabel independen yaitu jumlah anggota dewan komisaris, proporsi komisaris independen, jumlah rapat dewan komisaris, jumlah anggota komite audit, dan jumlah rapat komite audit. Sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah tingkat kepatuhan pengungkapan wajib. Penelitian ini menggunakan sampel perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2014-2016. Sumber data dalam penelitian ini adalah menggunakan data sekunder. Purposive sampling digunakan sebagai metode pengambilan sampel dan didapatkan sebanyak 243 jumlah sampel selama periode tiga tahun. Analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah anggota dewan komisaris, proporsi komisaris independen, dan jumlah rapat dewan komisaris berpengaruh terhadap tingkat kepatuhan pengungkapan wajib, sedangkan jumlah anggota komite audit dan jumlah rapat komite audit tidak berpengaruh terhadap tingkat kepatuhan pengungkapan wajib.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: pengungkapan wajib, corporate governance, dewan komisaris, komite audit.
Subjects: Accounting
Finance > Finance Management > Corporation Finance
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Akuntansi
Depositing User: Alifa Mardiani
Date Deposited: 31 Aug 2018 07:36
Last Modified: 31 Aug 2018 07:36
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/1862

Actions (login required)

View Item View Item