DWIPA Mobile Applications Version III Berbasis Model Object Recognition Pengenal Objek Wisata Candi Borobudur dan Prambanan

Zaky, Achmad (2022) DWIPA Mobile Applications Version III Berbasis Model Object Recognition Pengenal Objek Wisata Candi Borobudur dan Prambanan. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00 COVER.pdf - Submitted Version

Download (448kB) | Preview
[thumbnail of BAB I-III] Text (BAB I-III)
01 BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (647kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (66kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
05 LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (14MB) | Request a copy

Abstract

Pariwisata di Indonesia menjadi daya tarik para wisatawan. Dalam pengalaman berwisata, peran smartphone saat ini sangat diunggulkan dalam pembuatan perencanaan perjalanan serta aktivitas yang sering dilakukan untuk mengabadikan momen di tempat tersebut yaitu penggu�naan kamera smartphone untuk mengambil gambar wisatawan dengan objek di tempat wisata tersebut, namun dikarenakan banyaknya objek wisata di Indonesia dengan minimnya informa�si yang diberikan kepada wisatawan menjadikan salah satu kendala bagi wisatawan, selain itu dari segi pengumpulan data terkait objek wisata di Indonesia khususnya berbasis multi-modal dataset dinilai masih belum ditemukan untuk dapat dipergunakan dalam penelitian. Penelitian ini menghasilkan dataset tentang pariwisata di Indonesia spesifik candi borobudur dan candi prambanan berbasis multi-modal, lalu dibangunnya model object recognition untuk pariwisata dengan menggabungkan antara dataset dan ontology dwipa V dengan menggunakan convolu�tional neural network dari deep learning dengan menggunakan aktivasi relu pada layer convolutional dan aktivasi sigmoid pada dense layer yang menghasilkan tingkat confidence predict testing sebesar 58,87% akurasi pada objek wisata candi borobudur serta 10/10 ketepatan pre�diksi gambar borobudur, dan hasil testing sebesar 60% tingkat confidence predict akurasi pada objek wisata candi prambanan serta 7/10 ketepatan prediksi gambar borobudur. Serta mengembangkan Mobile App Dwipa III berbasis android dengan metode Mobile Apps Development Process yang memiliki fitur object recognition dengan basis Ontology Dwipa V.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Pariwisata, Multi-modal dataset, Ontology Dwipa V, Mobile App Dwipa III, Object Recognition, Mobile Apps Development Process, Convolutional Neural Network, Sigmoid
Subjects: Computer Science > Android Software Development
Computer Science
Computer Science > Image Processing
Computer Science > Informatics
Knowledge Management > Knowledge Management Models
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Program Studi Informatika
Depositing User: Achmad Zaky
Date Deposited: 21 Aug 2022 03:25
Last Modified: 21 Aug 2022 03:25
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/6691

Actions (login required)

View Item View Item