STUDI KASUS ANALISIS MASALAH PERENCANAAN PENGADAAN BARANG MILIK DAERAH DI PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA

SIAHAAN, GRESIE EFLIN (2022) STUDI KASUS ANALISIS MASALAH PERENCANAAN PENGADAAN BARANG MILIK DAERAH DI PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of COVER]
Preview
Text (COVER)
00 COVER.pdf - Submitted Version

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of BAB I - III] Text (BAB I - III)
01 BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (302kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (471kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (174kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (68kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05 LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Menyusun Rencana Kebutuhan Barang Milik Daerah merupakan langkah pertama yang harus dilakukan pemerintah daerah agar dapat melakukan penganggaran dan pengadaan aset daerah dalam rangka memenuhi tupoksi setiap OPD. Studi kasus ini bertujuan untuk mengetahui proses penyusunan RKBMD pada Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Terdapat tujuh orang narasumber yang berasal dari lima OPD di Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya. Studi kasus RKBMD Pengadaan ini, dilakukan berdasarkan studi dokumen dan wawancara. Rencana Kebutuhan Barang Milik Daerah yang disusun oleh Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya belum sepenuhnya memenuhi aturan Permendagri Nomor 19 Tahun 2016, dimana masih terdapat gap format lampiran Permendagri Nomor 19 Tahun 2016 dengan hasil RKBMD yang sudah disusun oleh Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya. Begitupun sistem informasi yang digunakan belum menghasilkan lampiran laporan perencanaan sesuai permendagri Nomor 19 Tahun 2016. Hambatan dalam penyusunan RKBMD pada Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya yaitu kemampuan teknis dalam penyusunan RKBMD belum memadai, kurangnya pemahaman aparatur tentang pentingnya RKBDM sebagai acuan penyusunan RKA, serta pengelolaan data Barang Milik Daerah pada tingkat OPD dan UPT yang belum maksimal

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Perencanaan, Kesenjangan, Aset, RKBMD, Barang Milik Daerah
Subjects: Management > Corporate Strategy
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Manajemen
Depositing User: GRESIE EFLIN SIAHAAN
Date Deposited: 18 Aug 2022 09:52
Last Modified: 18 Aug 2022 09:52
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/6491

Actions (login required)

View Item View Item