Persepsi Guru – Guru Sekolah Dasar XYZ Terhadap Penggunaan Aplikasi e-Pegawai Toba

Sihombing, Yulianty (2022) Persepsi Guru – Guru Sekolah Dasar XYZ Terhadap Penggunaan Aplikasi e-Pegawai Toba. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00 Cover.pdf - Submitted Version

Download (657kB) | Preview
[thumbnail of BAB I - III] Text (BAB I - III)
01 BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (693kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (113kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (222kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05 Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Aplikasi e-Pegawai Toba adalah aplikasi berbasis website yang dibangun untuk mempermudah layanan administrasi kepegawaian di lingkungan pemerintah kabupaten Toba termasuk Sekolah Dasar XYZ. Para pegawai di Sekolah Dasar XYZ sudah menggunakan aplikasi ini lebih dari satu tahun dan sampai saat ini belum ada buku petunjuk yang menjadi acuan bagi para pengguna ketika mengalami kendala. Mengingat bahwa pegawai di Sekolah Dasar XYZ adalah pengguna yang belum familiar dengan penggunaan aplikasi teknologi, maka ketika terdapat fitur yang tidak diketahui fungsinya mereka cenderung akan meninggalkan aplikasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi penggunaan aplikasi e-Pegawai Toba di Sekolah Dasar XYZ dengan menggunakan 3 aspek usability yaitu, learnability, error dan satisfiction. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara terhadap 12 orang di Sekolah Dasar XYZ. Wawancara terdiri dari wawancara tertutup dan terbuka. Persentase yang ditampilkan merupakan persentase pernyataan setuju yang paling tinggi. Hasil penelitian dan pembahasan ini menunjukkan bahwa 96 % menyatakan bahwa aplikasi mudah dipelajari (Learnability), sebanyak 62 % menyatakan aplikasi dapat memproses informasi dengan baik dan 58 % pengguna masih melakukan kesalahan (Error), dan mayoritas partisipan sebanyak 86 % puas terhadap aplikasi e-Pegawai Toba (Satisfaction).

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Persepsi pegawai, Aplikasi Berbasis Website, Usability
Subjects: Computer Science > Information Systems
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: Yulianty Sihombing
Date Deposited: 21 Aug 2022 02:52
Last Modified: 21 Aug 2022 02:52
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/6684

Actions (login required)

View Item View Item