Syofyanita, Puteri (2023) ANALISIS KOMODIFIKASI GERAKAN 212 MENJADI ISLAMIC BRAND 212 MART. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.
Preview |
Text (COVER)
00.COVER.PDF.pdf - Submitted Version Download (1MB) | Preview |
Text (BAB I - III)
01.BAB I-III.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
02.BAB IV.PDF.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
03.BAB V.PDF.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (711kB) | Request a copy |
|
Preview |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04.DAFTAR PUSTAKA.PDF.pdf - Submitted Version Download (732kB) | Preview |
Text (LAMPIRAN)
05.LAMPIRAN.PDF.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (610kB) | Request a copy |
Abstract
212 Mart adalah sebuah brand ritel yang awal kehadirannya melahirkan banyak cerita. Bermula dari salah ucap yang dilontarkan Ahok yang pada saat itu menjabat sebagai Gubernur Jakarta hingga berujung pada kelahiran 212 Mart sebagai brand ritel yang didirikan oleh sekelompok orang yang menamai diri sebagai alumni 212. Asal muasal kelahiran inilah yang menjadi ketertarikan penulis untuk melakukan penelitian ini. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mencari tahu bagaimana proses komodifikasi yang ada di 212 Mart menjadi sebuah brand ritel yang mengusung konsep Islamic Branding. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dimana penelitian ini memusatkan diri secara intensif pada suatu objek tertentu yang mempelajarinya sebagai suatu kasus. Hasil dari penelitian ini yaitu bahwa gerakan 212 dimodifikasi menjadi brand 212 Mart dimana 212 Mart ini adalah salah satu cara yang dapat digunakan dalam membangun perekonomian umat Islam. 212 Mart adalah brand yang hampir mendekati sempurna sebagai sebuah brand yang berkonsepkan Islamic Brand berdasarkan teori Baker Alserhan yaitunya ; (1) kepatuhan, merek mengikuti aturan dan nilai syariah Islam; (2) Sumber, merek berasal Negara Islam; (3) Target market, merek ditujukan untuk konsumen Islam.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir (S1) - ) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | 212 Mart, Gerakan 212, Ahok, Komodifikasi, Islamic Branding |
Subjects: | Marketing > Branding (Marketing) Thesis > Thesis (S1) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Puteri Syofyanita |
Date Deposited: | 01 Mar 2023 03:55 |
Last Modified: | 01 Mar 2023 03:55 |
URI: | https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/7605 |
Actions (login required)
View Item |