Aditya, Muhammad (2020) ANALISIS PERSEPSI PENGGUNA TAKSI ONLINE DAN BRAND IMAGE GRABCAR (Studi Pada Pengguna Aplikasi GrabCar). Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.
Preview |
Text (Cover)
00 Cover.pdf - Submitted Version Download (743kB) | Preview |
Text (Bab I- III)
01 BAB I - III.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (676kB) | Request a copy |
|
Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (764kB) | Request a copy |
|
Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (190kB) | Request a copy |
|
Preview |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Download (421kB) | Preview |
Text (Lampiran)
05 Lampiran.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (718kB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan persepsi para pengguna taxi online melalui tahap persepsi, yaitu paparan (exposure), perhatian (attention) dan interpretasi (interpretation) dan Brand Image GrabCar melalui 5 dimensi Brand Image, yaitu Brand Identity, Brand Personality, Brand Association, Brand Attitude and Behaviour dan Brand Benefit and Competence. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah data primer berupa wawancara mendalam dan data sekunder diperoleh dari sumber-sumber yang valid dan mendukung yakni studi pustaka,jurnal dan website yang berkredibel. Hasil penelitian menunjukan terdapat perbedaan persepsi para pengguna taxi online dikarenakan terdapat tahapan dalam persepsi. Selain itu, perbedaan persepsi ini terjadi karena beberapa faktor. Brand Image GrabCar juga tergambarkan oleh masing masing narasumber. Brand Image GrabCar terbentuk berdasarkan pengalaman narasumber selama menggunakan GrabCar melalui 5 dimensi Brand Image. Selain itu, berdasarkan hasil penelitian terdapat keterkaitan antara dimensi dimensi brand image dalam membentuk Brand Image GrabCar sebagai aplikasi taxi online. Berdasarkan analisis penelitian ini, terdapat kesimpulan mengenai keterkaitan persepsi dengan Brand Image. Persepsi pengguna aplikasi Grabcar bisa dipengaruhi faktor fungsional yang berupa pengalaman dan faktor eksternal yang berupa kinerja driver. Hal ini saling berhubungan satu sama lain, dimana Grabcar sebagai aplikasi taxi online akan mempunyai Brand Image yang baik apabila para pengguna mempunyai pengalaman yang baik mengenai kinerja driver, karena GrabCar sendiri merupakan pelayan jasa transportasi dimana para pengguna mengandalkan GrabCar sebagai jasa tranportasi online untuk berpindah dari satu ke tempat yang lain tanpa halangan seperti mengenai pemilihan rute perjalanan. Kata Kunci : Persepsi, Brand Image, Taxi Online
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir (S1) - ) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Persepsi, Brand Image, Taxi Online |
Subjects: | Communication Science Thesis > Thesis (S1) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Muhammad Aditya |
Date Deposited: | 03 Mar 2020 07:42 |
Last Modified: | 03 Mar 2020 07:42 |
URI: | https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/3325 |
Actions (login required)
View Item |