Pedrish, Yabedi (2017) Rancang Bangun Sistem Pakar Untuk Mendiagnosis Awal Penyakit Diabetes. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.
Preview |
Text (pdf)
00 Cover.pdf - Submitted Version Download (547kB) | Preview |
Text (pdf)
01 Bab I-III.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (pdf)
02 Bab IV.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text (pdf)
03 Bab V.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (25kB) |
|
Text (pdf)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (198kB) |
|
Text (pdf)
05 Lampiran .pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (611kB) |
Abstract
Sistem pakar adalah salah satu kecerdasan buatan yang mengadopsi cara berfikir seorang pakar. Sistem ini digunakan untuk memecahkan masalah yang biasanya hanya dapat diselesaikan oleh pakar itu sendiri dibidangnya. Sistem pakar memperluas jangkauan kerja pakar sehingga pengetahuan pakar dapat diperoleh dan digunakan di mana saja. Salah satu penerapan sistem pakar dalam bidang kedokteran adalah untuk melakukan diagnosis penyakit. Sistem pakar terdiri dari inference engine dan knowledge base. Inference engine adalah alat pengambil keputusan dari knowledge base (basis aturan). Dalam mengambil keputusan terdapat dua metode, forward dan backward chaining. Forward chaining digunakan pada penelitian ini Jumlah penderita diabetes meningkat setiap tahun. Pola hidup yang tidak sehat dan kurang nya pengetahuan mengenai penyakit tersebut ditambah biaya yang mahal untuk berobat ke dokter membuat orang terlambat melakukan diagnosis penyakit, sehingga penderita penyakit ini biasanya tidak menyadari bahwa mereka telah menderita penyakit diabetes. Pada penelitian ini dilakukan perancangan dan pembuatan sistem pakar yang digunakan untuk membantu menentukan mendiagnosis awal penyakit diabetes yang diawali dari gejala utama penyakit, jenis penyakit, solusi serta pencegahan yang harus dilakukan Metode yang digunakan untuk mengambil kesimpulan adalah probabilitas Bayes. Probabilitas bayes digunakan untuk mengoptimalkan proses forward chaining.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir (S1) - ) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci: Sistem Pakar, Diabetes, Forward Chaining, Probabilitas Bayes. |
Subjects: | Customer Satisfaction Computer Science > Information Systems Computer Science > Web-Based Group Decision Support System (WGDSS) > Web-Based Computer Science > Web-Based Thesis > Thesis (S1) |
Divisions: | Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Program Studi Sistem Informasi |
Depositing User: | Yabedi Pedrish |
Date Deposited: | 06 Mar 2017 04:20 |
Last Modified: | 06 Mar 2017 04:20 |
URI: | https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/543 |
Actions (login required)
View Item |