ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUKU PADA RIEAGLE BOOKS MENGGUNAKAN METODE WEB DEVELOPMENT LIFE CYCLE (WDLC)

Wijaya, Yanuar Sandie (2022) ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUKU PADA RIEAGLE BOOKS MENGGUNAKAN METODE WEB DEVELOPMENT LIFE CYCLE (WDLC). Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00 Cover.pdf - Submitted Version

Download (259kB) | Preview
[thumbnail of BAB I - III] Text (BAB I - III)
01 BAB I - III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (634kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (45kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05 LAMPIRAN.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Pemanfaatan internet di berbagai bidang usaha memang hal yang lumrah di masa sekarang. Begitu juga pemanfaatan teknologi internet banyak digunakan oleh beberapa perusahaan khususnya di bidang pemasaran. Kegiatan penjualan yang dilakukan oleh Rieagle Books melalui platform sosial media instagram sehingga kurang efisien untuk para customer yang melakukan pemesanan dengan proses manual seperti melakukan chat terlebih dahulu pada contact person yang tersedia. Selain itu, kesulitan menyortir data pembeli juga menjadi kendala utama yang dialami penerbit tersebut. Maka dari itu, penerbit yang masih merintis ini memerlukan fasilitas internet berupa website. Penelitian ini menghasilkan analisis perancangan sistem informasi penjualan buku berbasis web dengan menggunakan metode Web Development Life Cycle (WDLC). Dalam pelaksanaannya, metode tersebut melalui beberapa tahapan seperti Website Planning, Website Analysis sampai Web Page Design And Development, hingga menghasilkan pemodelan rancangan sistem menggunakan tools Star UML yang kemudian diterjemahkan ke dalam bentuk mockup website menggunakan tools Adobe XD.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Website, Penjualan Buku, Web Development Life Cycle (WDLC)
Subjects: Computer Science > Computer - Business
Computer Science > Database design
Computer Science > Database management
Computer Science > Web-Based Group Decision Support System (WGDSS) > Web-Based
Computer Science > Web-Based
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Program Studi Sistem Informasi
Depositing User: Yanuar Sandie Wijaya
Date Deposited: 11 Jul 2022 08:59
Last Modified: 11 Jul 2022 08:59
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/6215

Actions (login required)

View Item View Item