Analisis Tingkat Kepuasan Pelanggan Terhadap Mutu Pelayanan Payment Point Online Pada PT. Bakrie Telecom, Tbk.

NOVINKA, MEUTIA (2010) Analisis Tingkat Kepuasan Pelanggan Terhadap Mutu Pelayanan Payment Point Online Pada PT. Bakrie Telecom, Tbk. Tugas Akhir (S1) - thesis, Universitas Bakrie.

[thumbnail of skripsi] Text (skripsi)
MNJ 12. MEUTIA NOVINKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (894kB)

Abstract

Esia, layanan operator yang dikeluarkan oleh PT. Bakrie Telecom Tbk {BTEL) dengan teknologi berbasis CDMA, dalam usahanya mempertahankan dan menambah jumlah pelanggan serta meningkatkan kualitas layanannya, BTEL memberikan fasilitas pembayaran tagihan telepon maupun pengisian ulang · pulsa Esia melalui layanan payment point online, yang memiliki fasilitas seperti ATM dan SMS banking, internet banking, phone banking, autodebet, teller dan fasilitas lainnya yang akan dikembangkan di kemudian hari. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mutu pelayanan payment point online pada BTEL berdasarkan tingkat kepentingan pelanggan dan tingkat kinerja serta mengkaji tingkat kepuasan pelanggan terhadap mutu pelayanan payment point online BTel. Parasuraman mengungkapkan formulasi model mutu jasa yang diperlukan dalam layanan jasa terdiri dari lima gap/kesenjangan. Pada penelitian ini menggunakan gap antara jasa yang dirasakan dengan jasa yang diharapkan. Menurut Mulya, Kepuasan pelanggan merupakan tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan kinerja atau hasil yang dirasakan dengan harapannya. Metode teknik pengambilan sampel dilakukan secara non probability sampling dengan judgmental sampling. Untuk mengetahui tingkat kepentingan pelanggan dan kinerja pelayanan payment point online digunakan metode Importance Performance Anaysis (IPA) sedangkan untuk mengetahui tingkat kepuasan pelanggan terhadap mutu pelayanan payment point online digunakan metode CSI ( Customer Satisfaction Index). Berdasarkan hasil penelitian, data yang diolah dengan menggunakan metode IPA menunjukkan empat atribut berad

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Kepuasan pelanggan, Mutu pelayanan, Payment point
Subjects: Customer Satisfaction
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Manajemen
Depositing User: Ahmad Yani
Date Deposited: 05 Feb 2024 04:34
Last Modified: 05 Feb 2024 04:34
URI: http://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/8984

Actions (login required)

View Item View Item