Business Plan Mobile Payment Food and Beverage

Hengki, Sulaiman (2020) Business Plan Mobile Payment Food and Beverage. Tesis (S2) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of Cover]
Preview
Text (Cover)
00 Cover.pdf - Submitted Version

Download (519kB) | Preview
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
01 BAB I - III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
02 BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
03 BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (39kB)
[thumbnail of pdf]
Preview
Text (pdf)
04 Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (183kB) | Preview
[thumbnail of pdf] Text (pdf)
05 Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (930kB)

Abstract

Perkembangan mobile payment di tanah air signifikan pertahunnya, telah menjadi tren dan lifestyle dikalangan masyarakat dengan tingkat pengguna mencapai sebesar 70% oleh younger population dan 67% oleh rising digital usage. Salah satu layanan pengguna mobile payment yang banyak digunakan setelah transportasi adalah sebagai alat pembayaran food delivery dan on site dining. Dari hasil Survei Nielsen 2018, menunjukan 41% konsumen mengaku pernah menggunakan jasa food delivery. Berdasarkan Survei JakPat bahwa 36.9% konsumen menggunakan layanan mobile payment untuk on site dining. Melihat peluang yang besar serta permasalahan yang sering berulang dialami para pelaku usaha food & beverage, dengan adanya Ideal payment platform sebuah model bisnis inovasi baru yang dapat mengatasi permasalahan yang sering dialami para pelaku usaha food & beverage. Ideal Payment adalah sebuah aplikasi mobile platform digital bergerak dibidang food & beverage yang menghubungkan antara pelanggan dan merchant dalam melakukan transaksi pemesanan dan pembayaran dengan menggunakan mobile smartphone tanpa melalui kasir, Ideal payment platform yang dilengkapi fitur pemesanan seperti (pickup, pre order dan pay at table) serta dapat membantu meningkatkan produktivitas pengelolaan manajemen antrian dan engagement pelanggan. Ideal payment platform dapat digunakan berbagai bidang jenis usaha seperti (restoran, fastfood, food court, dessert & cakes dan coffe shop). Dari hasil kelayakan bisnis model Ideal payment platform menunjukan bahwa bisnis model ini dapat dijalankan berdasarkan hasil NPV bernilai positif dengan nilai NPV >0 yakni Rp. 9.162.356.129, maka kegiatan investasi usaha ini layak untuk diterima dan dijalankan, dengan tingkat pengembalian bisnis terhadap modal investasi yang ditanamkan yakni IRR sebesar 88%, nilai IRR lebih besar dari discount faktor maka usaha ini berpotensi memberi keuntungan dengan jangka waktu pengembalian modal payback periode selama 2 tahun 2 bulan.

Item Type: Thesis (Tesis (S2) - )
Uncontrolled Keywords: Mobile payment, food & beverage platform, business plan, Business model canvas, value proposition.
Subjects: Business > Entrepreneurship
Management > Business Plan > Business > Entrepreneurship
Business > Technopreneurship
Management > Business Plan > Business > Technopreneurship
Thesis > Thesis (S2)
Thesis
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Magister Management
Depositing User: Hengki Sulaiman
Date Deposited: 20 Feb 2020 08:34
Last Modified: 20 Feb 2020 08:34
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/3235

Actions (login required)

View Item View Item