Indra Mulia, Reza (2020) NILAI-NILAI KONSUMTIF DALAM PEMBELIAN VIRTUAL ITEM/SKINS PADA GAME COUNTER STRIKE GLOBAL OFFENSIVE. Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.
Preview |
Text (COVER)
00.Cover.pdf Download (380kB) | Preview |
Text (BAB I-III)
01. BAB I-III.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (585kB) |
|
Text (BAB IV)
02. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (411kB) |
|
Text (BAB V)
03. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf Restricted to Registered users only Download (14kB) |
|
Preview |
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (142kB) | Preview |
Text (LAMPIRAN)
05. LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (286kB) |
Abstract
Counter strike merupakan game yang sangat terkenal dan menggait banyak pemain. Adanya fitur skins pada game tersebut menjadikan pemain game tersebut melakukan pembelian yang dapat didasari melalui penelitian. Penelitian ini berfungsi untuk mengetahui makna nilai konsumtif dalam pembelian skins pada game Counter strike. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang penulis dapat mendeskripsikan serta memberikan gambaran secara langusng fenomena yang ada, dengan menggunakan Teori Nilai-nilai Konsumtif dengan empat aspek utama yaitu Enjoyment values, Competency values, Visual Authority Values, dan Monetary values. Hasil dari penelitian ini berupa deskripsi mendalam hasil wawancara yang merujuk pada keempat aspek utama teori. Hasil utama pada penelitian ini adalah ke lima informan merasakan tiga dari empat aspek yaitu Enjoyment, Visual Authority dan monetary values. Kesimpulan utama Competency values tidak terlalu berpengaruh pada game counter strike terutama pada pembelian skins karena skins hanya merupakan visual yang tidak mempengaruhi permainan. Aspek lain sangat berpengaruh karena dapat mengubah keputusan setiap pemain untuk membeli. Kata Kunci: Teori Nilai-nilai Konsumtif, Counter strike, skins, game
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir (S1) - ) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Teori Nilai-nilai Konsumtif, Counter strike, skins, game |
Subjects: | Communication Science Communication Science > Cultural Studies Communication Science > Digital Communication Communication Science > Marketing Communications Communication Science > Mass Media Communication Communication Science > Semiotics and Consumer Culture Thesis Thesis > Thesis (S1) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Reza Indra Mulia |
Date Deposited: | 16 Sep 2020 03:21 |
Last Modified: | 16 Sep 2020 03:21 |
URI: | https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/4012 |
Actions (login required)
View Item |