PENGARUH KONTEN DALAM BENTUK FEATURE IN THE SOOP BTS DI APLIKASI WEVERSE TERHADAP PERILAKU IMITASI REMAJA (STUDI PADA FANDOM ARMY @ARMY_INDONESIAA)

Mulia, Nur Illahi (2023) PENGARUH KONTEN DALAM BENTUK FEATURE IN THE SOOP BTS DI APLIKASI WEVERSE TERHADAP PERILAKU IMITASI REMAJA (STUDI PADA FANDOM ARMY @ARMY_INDONESIAA). Tugas Akhir (S1) - thesis, UNIVERSITAS BAKRIE.

[thumbnail of COVER]
Preview
Text (COVER)
00.Cover.pdf - Submitted Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of BAB I-III] Text (BAB I-III)
01.BAB I-III.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (783kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
02.BAB IV.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
03.BAB V.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04.BAB Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05.Lampiran.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan dunia hiburan sudah merambah ke media online yang menghasilkan adanya pertukaran informasi dan budaya antarnegara, salah satunya budaya K-Pop. BTS salah satu artis K-Pop yang paling sukses di seluruh dunia. Memiliki berbagai macam konten menarik untuk menghibur penggemarnya melalui aplikasi Weverse. Weverse adalah aplikasi media online ekslusif untuk berkomunikasi antara penggemar dan BTS. Komunikasi adalah interaksi antar sesama manusia dengan adanya pertukaran informasi yang dapat mengubah sikap dan tingkah laku (Cangara, 2010:19). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konten feature IN THE SOOP BTS (X) di aplikasi Weverse terhadap perilaku imitasi remaja (Y). Metode penelitian yang digunakan yaitu survey menggunakan ukuran sampel dari sebuah populasi sebanyak 100 responden pengikut Instagram @army_indonesiaa. Untuk alat pengumpulan data menggunakan kuesioner dan menggunakan teknik analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan hasil dari uji koefisien regresi diperoleh nilai sebesar 0.586 yang menunjukkan bahwa pengaruh konten feature IN THE SOOP BTS terhadap perilaku imitasi remaja pengikut Instagram @army_indonesiaa yang cukup positif. Hal ini berarti hipotesis Hο ditolak dan Hı diterima. Maka pengaruh konten feature IN THE SOOP BTS terhadap perilaku imitasi remaja pengikut Instagram @army_indonesiaa sesuai dengan teori Social Learning yang menunjukkan bahwa komunikasi online melalui media massa mampu memotivasi remaja terjadi perubahan perilaku imitasi.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: IN THE SOOP, Weverse, Perilaku Imitasi Remaja
Subjects: Communication Science
Communication Science > Social Media
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Nur Illahi Mulia
Date Deposited: 29 Aug 2023 06:45
Last Modified: 29 Aug 2023 06:45
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/8243

Actions (login required)

View Item View Item