ANALISIS BRAND ENGAGEMENT SPOTIFY WRAPPED 2023 DALAM MENCIPTAKAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH (Studi Kasus pada Instagram @spotifyid)

Khairia, Nadya (2024) ANALISIS BRAND ENGAGEMENT SPOTIFY WRAPPED 2023 DALAM MENCIPTAKAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH (Studi Kasus pada Instagram @spotifyid). Tugas Akhir (S1) - thesis, Universitas Bakrie.

[thumbnail of Cover] Text (Cover)
00. Cover.pdf - Accepted Version

Download (509kB)
[thumbnail of Bab 1-3] Text (Bab 1-3)
01. BAB I-III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 4] Text (Bab 4)
02. BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Bab 5] Text (Bab 5)
03. BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (166kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
04. BAB Daftar Pustaka.pdf - Accepted Version

Download (217kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
05. Lampiran.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (713kB) | Request a copy

Abstract

Spotify Wrapped adalah kampanye tahunan yang merangkum aktivitas musik pengguna sepanjang tahun, menawarkan pengalaman yang sangat personal dan menarik bagi penggunanya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana Brand Engagement Spotify Indonesia melalui kampanye Spotify Wrapped 2023 dapat menciptakan Electronic Word of Mouth (eWOM) dan menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus serta observasi. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam dengan empat informan yang aktif menggunakan Spotify Wrapped sekaligus menjadi pengikut media sosial Instagram Spotify Indonesia, serta menganalisis konten Instagram Spotify Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Spotify Wrapped 2023 berhasil membangun brand engagement melalui tiga dimensi yakni pada dimensi cognitive, emotional dan behavioral. Lalu dalam konteks eWOM, peneliti menemukan bahwa intensity, content, dan valance of opinion memainkan peran penting dalam menciptakan eWOM. Kesimpulannya, Spotify Wrapped berhasil menciptakan brand engagement yang kuat, yang pada akhirnya menghasilkan eWOM yang efektif. Hal ini menunjukkan bahwa kampanye yang dipersonalisasi dan emosional dapat menjadi alat yang ampuh dalam membangun brand engagement serta dengan eWOM dapat meningkatkan visibilitas brand. Kata Kunci: Spotify Wrapped, Instagram, Brand Engagement, Electronic Word of Mouth (eWOM).

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Spotify Wrapped, Instagram, Brand Engagement, Electronic Word of Mouth (eWOM)
Subjects: Business > Advertising
Management > Business Plan > Business > Advertising
Marketing > Advertising
Marketing > Branding (Marketing)
Marketing > Commercial Products
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Nadya Khairia
Date Deposited: 07 Aug 2024 06:54
Last Modified: 07 Aug 2024 06:54
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/9728

Actions (login required)

View Item View Item