ANALISIS SENSORI TEH CASCARA KOPI GAYO BERDASARKAN UKURAN PARTIKEL, SUHU DAN LAMA WAKTU PENYEDUHAN

Tyto Putri, Anindita Irbah (2021) ANALISIS SENSORI TEH CASCARA KOPI GAYO BERDASARKAN UKURAN PARTIKEL, SUHU DAN LAMA WAKTU PENYEDUHAN. Tugas Akhir (S1) - thesis, Universitas Bakrie.

[thumbnail of COVER]
Preview
Text (COVER)
00. Cover.pdf - Submitted Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
01. BAB I-II.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
02. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
03. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
04. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran partikel, suhu penyeduhan, dan waktu penyeduhan teh cascara kopi Gayo terhadap sifat sensori hasil seduhannya. Sampel yang digunakan yaitu teh cascara kulit kopi Gayo dibeli secara online. Selanjutnya, dilakukan pengecilan ukuran dengan cara diblender dengan tingkat kehalusan yang berbeda dan diayak dengan 30 mesh, 60 mesh, dan 120 mesh. Lalu, teh cascara akan dilakukan proses penyeduhan dengan suhu 70°C, 85°C dan 100°C selama 5 menit, 10 menit, dan 15 menit. Metode analisis sensori Preference Mapping (Napping) digunakan untuk mengetahui perbedaan atribut setiap sampel. Sedangkan untuk menampilkan atribut dominan digunakan aplikasi online WORD CLOUD. Pengujian sensori dilakukan oleh 20 konsumen, Konfigurasi posisi sampel digambarkan dengan Multiple Factor Analysis. Kesepuluh sampel terbagi menjadi lima kelompok berdasarkan kemiripan atribut. Setiap sampel memiliki atribut dominan yang berbeda seperti beraroma teh, madu, floral, melati, fruity, daun, cinnamon, cocoa, kopi, black tea, sweet, animalic, dan fermented, memiliki flavor teh, melati, fruity, madu, daun, floral, woody, kopi, cocoa, black tea, pahit, asam, sweet, dan sepet, memiliki aftertaste pahit, sepet, teh, asam, sweet, madu, kopi, fruity, melati, floral, black tea, woody, dan cinnamon, memiliki body (kekentalan) pada tingkat light to bold, dan memiliki acidity (keasaman) pada tingkat light to strong.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: cascara, Multiple Factor Analysis, Preference Mapping, teh, sensori
Subjects: Food Science and Technology > Analisis Sensori
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Program Studi Ilmu dan Teknologi Pangan
Depositing User: Anindita Irbah Tyto Putri
Date Deposited: 27 Aug 2021 08:39
Last Modified: 27 Aug 2021 08:39
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/5116

Actions (login required)

View Item View Item