Gambaran Penerimaan Diri (Self-Acceptance) Dalam Lagu Sorai Karya Nadin Amizah

Ayuningtyas, Zahra Tri (2025) Gambaran Penerimaan Diri (Self-Acceptance) Dalam Lagu Sorai Karya Nadin Amizah. Tugas Akhir (S1) - thesis, Universitas Bakrie.

[thumbnail of COVER] Text (COVER)
00. Cover.pdf - Accepted Version

Download (594kB)
[thumbnail of BAB 1-3] Text (BAB 1-3)
01. BAB I-III.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (342kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
02. BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (500kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
03. BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (159kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
04. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version

Download (197kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
05. LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Musik merupakan salah satu bentuk komunikasi yang dapat merepresentasikan emosi dan pengalaman individu, termasuk dalam proses penerimaan diri. Lagu Sorai karya Nadin Amizah menampilkan perjalanan emosional seseorang dalam menghadapi perpisahan melalui lirik yang mencerminkan penerimaan penerimaan diri dan perubahan psikologis pada seseorang. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis gambaran penerimaan diri (self-acceptance) dalam lagu "Sorai" karya Nadin Amizah dengan menggunakan teori Five Stages of Grief (Lima Tahap Berduka) yang dikemukakan oleh Elisabeth Kübler-Ross. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan fokus pada analisis lirik lagu. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lagu "Sorai" menggambarkan proses emosional yang meliputi lima tahap berduka, yaitu penyangkalan (denial), kemarahan (anger), tawar-menawar (bargaining), depresi (depression), dan penerimaan (acceptance). Lirik lagu tersebut mencerminkan perjalanan emosional seseorang dalam menghadapi perpisahan, mulai dari penolakan terhadap kenyataan hingga akhirnya mencapai penerimaan diri. Lagu ini menekankan pentingnya merayakan kenangan indah meskipun hubungan telah berakhir, serta menghargai setiap momen yang telah dilalui. Penelitian ini memberikan kontribusi dalam memahami bagaimana musik dapat menjadi medium komunikasi emosional yang efektif dalam menyampaikan pesan tentang penerimaan diri.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir (S1) - )
Uncontrolled Keywords: Penerimaan Diri, Lagu "Sorai", Nadin Amizah, Teori Lima Tahap Berduka, Analisis Lirik.
Subjects: Philosophy. Psychology. Religion > Psychology
Communication Science > Interpersonal Communication
Communication Science > Semiotics and Consumer Culture
Thesis > Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Zahra Tri Ayuningtyas
Date Deposited: 26 Feb 2025 09:57
Last Modified: 26 Feb 2025 09:57
URI: https://repository.bakrie.ac.id/id/eprint/11326

Actions (login required)

View Item View Item